ADS

Selasa, 22 September 2015

Psikologi Umum

Psikologi merupakan sebuah pendekatan dalam pembelajaran psikologi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari, meliputi :
  • Pendekatan Neurobiologis
  • Pendekatan Prilaku
  • Pendekatan Kognitif
  • Pendekatan Psikoanalitik
  • Pendekatan Fenomenologi
 Dari kelima pendekatan tersebut para ahli menyimpulkan beberapa pendekatan tersebut secara tinjauan Etimologis yang berarti "ilmu jiwa". Tapi dalam pembelajaran psikologi, psikologi itu diartikan sebagi ilmu yang mempelajari pola tingkah laku manusia, pola berpikir, perasaan, dan proses mental manusia tersebut.

Dalam pengelanan pembelajaran psikologi di jenjang perkuliahan lebih dikenal dengan mata kuliah "psikolo umum". Karena dalam mata kuliah tersebut kita mempelajari hampir semua materi-materi psikologi dari beberapa aliran mulai dari: 1. Psikodinamika, 2. Pembelajaran (conditioning behavioral) dan 3. Menghargai manusia (Humanistic) katiga aliran tersebut sangat sering muncul dalam beberapa pembelajaran kedepan.

Dari semua aliran keefektifitasan lebih cenderung pada Behavioral, karena pembentukan prilaku yang dibiasakan, dan dalam teori behavioral menganggap bahwa manusia merupakan makluk yang netral dan tergantung dari perilaku yang diberikan akan membuat manusia tersebut seperti apa. psikodinamika tidak kalah menariknya karena berandaskan pada alam bawah sadar, dan alam sadar manusia, sehingga teori ini tidak lepas dari pengaruh adanya insting atau dorongan. inilah yang membuat pengertian manusia merupakan makhluk yang negatif ketika dalam psikodinamika. Humanistic merupakan teori dimana manusia merupakan makhluk yang positif dan sangat memiliki sebuah pengalaman yang sangat luar biasa, dalam teori ini lebih cenderung menghargai dan tidak menekankan sesuatu.

Psikologi umum memiliki pembeajaran meliputi: 
  1. Memori
  2. Keadaan Sadar
  3. Persepsi dan Sensasi
  4. Stress, dan Coping
  5. Proses Berpikir
  6. Emosi
  7. Kecerdasan
  8. Perilaku Abnormal 
  9. Terapi, dll.
Untuk memudahkan silahkan download materi dibawah ini:
File Raw dan Zip
 *Dropbox 1 merupakan file PU jilid 1 
 *Dropbox 2 merupakan file PU jilid 2
 *Raw dan Zip merupakan hasil penyatuan berkas 
 *Jika tidak mau terdownload kirim email ke saya, saya akan balas dengan mengirimkan materinya.

Terima kasih sudah mengunjungi blog saya. mohon mengisi komentar utuk dapat membangun blog ini lebih baik dan menjadi sebuah media informasi yang menarik.